Pembacokan Juru Parkir di Bojongsoang Viral: Polresta Bandung Buru Pelaku yang Terekam CCTV

BARA NEWS JABAR

- Redaksi

Senin, 24 Februari 2025 - 00:12 WIB

50333 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDUNG | Aksi pembacokan terhadap seorang juru parkir (pak ogah) di Kecamatan Bojongsoang, Kabupaten Bandung, pada Senin (17/2/2025), menggegerkan publik setelah video kejadian tersebut viral di media sosial.

Dalam video yang direkam CCTV, terlihat dua pelaku secara membabi buta membacok korban hingga terjatuh. Dua pelaku lainnya menunggu di sepeda motor dan langsung melarikan diri setelah aksi tersebut.

Korban yang mengenakan sweater hitam tampak sedang mengatur kendaraan yang melintas saat para pelaku, yang telah memantau dari kejauhan, melancarkan serangannya. Salah satu pelaku yang tak mengenakan helm berlari dan membacok korban.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Pelaku lain yang mengenakan jaket putih turut membacok korban hingga terkapar di tengah jalan. Warga sekitar kemudian membantu korban.

Menanggapi hal tersebut Kapolresta Bandung, Kombes Pol Aldi Subartono, dalam keterangannya di Bojongsoang, Jumat (21/2/2025), menyatakan bahwa polisi masih melakukan penyelidikan untuk mengungkap kasus ini.

“Saat Petugas di lapangan masih terus bekerja. Mohon doanya semoga kasus ini cepat terungkap dan para pelaku dapat diproses sesuai hukum yang berlaku” ujar Kombes Pol Aldi Subartono.

 

Berita Terkait

SMPN 35 Bandung Dilengkapi Perpustakaan Digital, Wujudkan Literasi Tanpa Batas
Maraknya Penjualan Obat Berjenis Tramadol, Eximer, Dextro, Dan Triex Di Wilayah Kota Bandung Memperlihatkan Lemahnya Pengawasan Aparat Penegak Hukum
Demi Kepastian Hukum dan Administrasi Keluarga, Program Isbat Nikah di Sukamaju Akan Terus Berjalan
BAZNAS Jabar Salurkan Beasiswa untuk 102 Mahasiswa Berprestasi
DPRD Kota Bandung Apresiasi Kontribusi Sektor Pariwisata Terhadap Pendapatan Daerah
Rapat Paripurna DPRD Kota Bandung Setujui 3 Raperda Baru! Ini Dia yang akan Jadi Payung Hukum Penting bagi Warga
Kurang dari 24 Jam, Polisi Berhasil Menangkap Pembunuh Lansia di Subang
SWI Kritik Monopoli Organisasi Pers: Kebijakan Harus Berdasar UU Pers dan HAM

Berita Terkait

Minggu, 21 September 2025 - 00:15 WIB

Gempa Magnitudo 4,0 Guncang Wilayah Timur Laut Sukabumi, Terasa Hingga Bogor dan sekitarnya

Sabtu, 30 Agustus 2025 - 17:00 WIB

BRI Luncurkan Program Beasiswa dan Renovasi Sekolah di Sukabumi, Dukung Kemajuan Pendidikan Nasional

Selasa, 19 Agustus 2025 - 04:37 WIB

Marching Band SDN 4 Pasir Ipis Meriahkan HUT RI ke-80 dengan Atraksi Drum Band yang Kompak dan Gemilang

Senin, 18 Agustus 2025 - 04:09 WIB

HUT RI ke-80 Menjadi Ajang Perlombaan Keberhasilan Kepala Desa

Minggu, 17 Agustus 2025 - 00:50 WIB

Kades Rosid: Mengisi Kemerdekaan dengan Merayakan Rasa Syukur

Jumat, 30 Mei 2025 - 11:28 WIB

Sapu Bersih Narkoba di Sukabumi: 16 Kasus Terungkap, 19 Tersangka Diciduk, Barang Bukti Rp436 Juta Diamankan

Selasa, 11 Maret 2025 - 23:41 WIB

Dulu Ragu, Kini Pasti! Sertifikasi Tanah Garapan Jadi Kenyataan

Rabu, 5 Maret 2025 - 04:15 WIB

Dedi Mulyadi Apresisasi Polantas Sukabumi Yang Gagalkan Percobaan Bunuh Diri

Berita Terbaru