Rencana Pembangunan Jalan Lingkar Cileunyi, Kang DS Minta Gubernur Turun Tangan

BARA NEWS JABAR

- Redaksi

Minggu, 9 Maret 2025 - 02:11 WIB

5081 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

KAB. BANDUNG – Wacana pembangunan Jalan Lingkar Cileunyi Kabupaten Bandung sudah sejak lama digulirkan banyak pihak.

Bupati Bandung Dadang Supriatna mengatakan bahwa rencana pembangunan Jalan Lingkar Cileunyi berada pada perbatasan Kabupaten Bandung dan Kota Bandung Provinsi Jawa Barat.

“Ini Gubernur juga harus turun tangan, karena pembangunan Lingkar Cileunyi lintas antar kabupaten kota. Maka banyak hal yang harus diselesaikan. Sehingga fokusnya di mana dulu,” ujar Bupati Bandung usai melaksanakan ekspose kecamatan dapil 3 di Aula Kecamatan Cileunyi Kabupaten Bandung, Jumat (7/3/2025) sore.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Maka saya mohon Gubernur juga merencanakan bagaimana penyelesaiannya, sehingga pembangunan Jalan Lingkar Cileunyi ini bisa cepat terwujud dalam rangka mengurangi kemacetan. Terutama pada pagi dan sore di kawasan Jalan Raya Cileunyi,” imbuh Dadang Supriatna.

Kang DS, sapaan akrab Dadang Supriatna, menegaskan bahwa pembangunan Jalan Lingkar Cileunyi belum terwujud karena kendalanya Kota Bandung belum mempersiapkan untuk rencana pembangunan akses jalan tersebut.

“Kalau Kabupaten Bandung sudah siap,” katanya.**

Berita Terkait

Mensos Berharap Puskesos di Kabupaten Bandung Jadi Role Model Bagi Daerah Lain
Bedas Jilid 2: Bupati Kang DS Jumling ke-117 di Masjid Al Ihsan Rancaekek
Tingkatkan Kapasitas Pelayanan, Bupati Bandung Resmikan Ruang ICU dan VIP RSUD Otista
Pemkab Bandung Wacanakan Pemekaran Desa dan Kelurahan
Ranwal RKPD 2026, Bupati Bandung Minta Infrastruktur Jalan Tetap Jadi Prioritas
Dadang Supriatna-Ali Syakieb Siap Ikuti Pembekalan Bersama Presiden
Heroik! Damkar Kabupaten Bandung Berhasil Padamkan Kebakaran Hebat Pabrik Plastik
Sekda Herman Targetkan Pembersihan Sampah di Oxbow Cicukang Rampung Februari 2025

Berita Terkait

Minggu, 9 Maret 2025 - 05:22 WIB

Kepala BNPB Optimalkan Upaya Percepatan Penanganan Banjir Bekasi

Minggu, 9 Maret 2025 - 01:38 WIB

TNI AD Respon Cepat Buka Akses Jalan, Bangun Jembatan di Kemang Pratama

Jumat, 7 Maret 2025 - 02:40 WIB

Sambangi Warga Terdampak Banjir di Bekasi, Wagub Erwan Setiawan Pastikan Penanganan Berjalan Baik

Kamis, 6 Maret 2025 - 04:59 WIB

Banjir Bekasi Belum Surut, Warga Butuh Bantuan Mendesak

Rabu, 5 Maret 2025 - 02:55 WIB

Banjir Melanda Wilayah Kota dan Kabupaten Bekasi

Selasa, 11 Februari 2025 - 12:57 WIB

Pemda Provinsi Jawa Barat Turut Mengawasi Pembongkaran Pagar Laut di Bekasi

Senin, 3 Februari 2025 - 08:36 WIB

Ketum AWIBB Kecam Keras Video Viral Menteri PMD, “Wartawan Bodrek dan LSM Abal-Abal”

Berita Terbaru