Tiga Rekomendasi Soto Bandung Enak dan Maknyus di Kota Bandung

REDAKSI KOTA BANDUNG

- Redaksi

Rabu, 12 Februari 2025 - 10:25 WIB

5019 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bandung, baranewsjabar.com- Masih menjadi tujuan wisata, Kota Bandung dengan surga makanan yang beraneka macam menjadi incaran para pecinta kuliner. Soto, salah satu hidangan lezat yang hangat serta kucuran jeruk purut menjadi lebih segar.

Soto Bandung sendiri merupakan hidangan yang kaya rempah dengan kuah gurih dan daging berlimpah. Kuliner Soto Bandung ini menjadi salah satu kuliner yang tidak boleh dilewatkan ketika wargi sedang berada di Bandung.

Bahkan soto ini dijadikan sebagai ikon Kota Kembang dan menjadi salah satu kuliner favorit ikonik. Nah berikut ini beberapa soto Bandung enak di Bandung yang bisa dinikmati.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

1. Soto Bandung M. Tarya
Rekomendasi soto Bandung enak yang ada di Bandung, yaitu Soto Bandung M. Tarya di Jalan Sawah Kurung No.16.

Hidangan sotonya terdiri dari daging sapi tetelan, sayur lobak, kacang kedelai goreng, seledri, irian daun bawang, taburan bawang goreng, dan lainnya. Harga per porsinya Rp42.000.

2. Soto Bandung Boscha 16
Soto Bandung Boscha 16 merupakan soto Bandung dengan kuah bening. Untuk isian soto ini terdiri dari kedelai, potongan lobak, potongan daging sapi, dan lainnya.

Lokasinya di Jalan Boscha No.16, Pasteur

3. Soto Bandung Pak Simon
Soto Bandung Pak Simon merupakan soto Bandung paling populer di sana. Tempat makan soto ini menawarkan isian yang melimpah dengan kuah yang gurih.4.

Beberapa isiannya terdiri dari daging, lobak, babat, kacang tanah, seledri, daun bawang, dan lainnya. Untuk harganya mulai dari Rp30.000.
Rumah makan soto yabg satu ini beralamat di Jalan Cibadak No.103.

Berita Terkait

Pewarta Balai Kota Bandung Gelar Ngabuburit dan Bukber Bersama Anak Yatim
Pemkot Bandung Selesaikan Pembayaran Honor Guru yang Sempat Tertunda
Walikota Bandung Farhan Ikut Takjil On The Street Masjid Lautze 2 Perkuat Toleransi
Gerak Cepat, Wali Kota Bandung Tinjau Lokasi Banjir dan Siapkan Penanganan
64 Orang Terjaring Penjangkauan Sosial di Pusat Kota Bandung
Alfaland Group dan Pokja PWI Kota Bandung Bersinergi Dalam Perayaan Hut Ke 26
Wakil Wali Kota Ingatkan Camat dan Lurah Soal Target Kawasan Bebas Sampah
Dulu Ragu, Kini Pasti! Sertifikasi Tanah Garapan Jadi Kenyataan

Berita Terkait

Sabtu, 22 Maret 2025 - 00:14 WIB

Direktur RSUD Cilengsi yang di Wakili Wakil Direktur pelayanan RSUD Cilengsi Menghadiri Tarling Di Masjid Raya Raudhatul Faizin Di desa Tanjung Sari Kecamatan Tanjung Sari

Rabu, 19 Maret 2025 - 23:26 WIB

Bupati Bogor Rudi Susmanto Buka Bersama Kadin untuk menjalin hubungan dengan Kadin di kabupaten Bogor

Rabu, 19 Maret 2025 - 20:10 WIB

Kadispora Kabupaten Bogor hadir mewakili Bupati Bogor kegiatan Tarling di masjid Nurul Huda Al Manan desa Sukamaju kecamatan Jonggol Bogor

Selasa, 18 Maret 2025 - 17:01 WIB

Mudik Aman dan Nyaman Bersama Z Auto

Selasa, 18 Maret 2025 - 13:48 WIB

Desa Selawangi Kecamatan Tanjungsari Mendapatkan bantuan dari dinas DKP kabupaten Bogor

Selasa, 18 Maret 2025 - 12:56 WIB

Farhan Luncurkan Layanan Katresna,Upaya Perlindungan Bagi Perempuan dan Anak

Senin, 17 Maret 2025 - 16:16 WIB

KPK Beri Clue Keterlibatan Ridwan Kamil Di Kasus Dana Iklan BJB

Senin, 17 Maret 2025 - 13:50 WIB

Wakil Bupati Bogor Ade Ruhandi meninjau Operasi Pasar Bersubsidi di kelurahan Pabuaran Cibinong Bogor

Berita Terbaru