Viral Netizen Takut Proyek Kolam Renang Ciheuleut Subang Dikorupsi, Dinas Terkait dan Pengelola Enggan Berkomentar

BARA NEWS JABAR

- Redaksi

Sabtu, 4 Januari 2025 - 06:51 WIB

50148 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SUBANG – Beredar Video terkini yang menggambarkan kondisi Kolam Renang Ciheuleut Subang usai mendapatkan guyuran dana dari Pemerintah Provinsi Jawa Barat Rp 7,3 miliar viral di media sosial TikTok.

Video yang diunggah di TikTok @MEDIAJABARCOM pada Kamis (2/1/2024) hingga pukul 20.00 WIB sudah ditonton 30 ribu lebih dan akan terus bertambah.kondisi yang digambarkan dalam video yakni fasilitas yang baru dimiliki oleh Kolam Renang Ciheuleut Subang setelah mendapat dana dari Pemprov Jabar itu mendapatkan beragam komentar netizen.

Komentar rata-rata menyatakan bahwa mereka takut anggaran Rp 7,3 miliar tersebut dikorupsi, sehingga membuat pembangunan fasilitas baru yang ada di kolam renang tidak sesuai dengan keinginan publik.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Masa segitu 7 M ??” komentar pemilik Ded** Ab**.

Netizen lainnya meminta pihak terkait untuk mengawasi dan melakukan audit anggaran yang diperuntukkan untuk Kolam Renang Ciheuleut Subang tersebut.

“7 koma sekian hanya segitu tolong audit KPK,” komentar pemilik akun basu**.

Kemudian netizen lain mengeluhkan nominal karcis masuk yang dinilai terlalu mahal. Padahal tempat wisata ini merupakan milik Pemda Subang.

“Karcisnya naik jadi 20 ribu kalau milik pemerintah ko sama dengan kolam renang swasta atau pribadi masih ada yang harga 15 ribu,” komentar pemilik akun Id* PR***.

Kepala Dinas Pemuda dan Olahraga (Disparpora) Nenden Setiawati saat dihubungi via pesan singkat masih enggan memberikan tanggapan atau komentar.

Begitu Pengelolaan Kolam Renang Ciheuleut Subang. Kepala UPTD Ciheuleut, Alit Sugiantoro juga belum bisa memberikan keterangan apapun saat dimintai keterangan melalui pesan singkat.

Berita Terkait

Terungkap! Peran Abi Aulia dalam Pembunuhan Ibu dan Anak di Subang, Benturkan Kepala Korban ke Dinding dan Siapkan Mobil
Polisi Subang Bongkar Modus Penggelapan Mobil untuk Judi Online
Bakamla RI Lagi-Lagi Tangkap Ballpress Ilegal
Polres Subang Ringkus Tiga Pengedar Sabu, Amankan 100 Paket
Pembunuhan Pria Disabilitas di Subang, 2 Perempuan Ditangkap Polisi
Kepala Staf Kepresidenan Hadiri Peringatan Perdana Hari Desa Nasional 2025
Pj Bupati Subang Pimpin Upacara Pelepasan Jenazah Kepala Bapenda Subang dengan Khidmat

Berita Terkait

Minggu, 9 Maret 2025 - 05:22 WIB

Kepala BNPB Optimalkan Upaya Percepatan Penanganan Banjir Bekasi

Minggu, 9 Maret 2025 - 01:38 WIB

TNI AD Respon Cepat Buka Akses Jalan, Bangun Jembatan di Kemang Pratama

Jumat, 7 Maret 2025 - 02:40 WIB

Sambangi Warga Terdampak Banjir di Bekasi, Wagub Erwan Setiawan Pastikan Penanganan Berjalan Baik

Kamis, 6 Maret 2025 - 04:59 WIB

Banjir Bekasi Belum Surut, Warga Butuh Bantuan Mendesak

Rabu, 5 Maret 2025 - 02:55 WIB

Banjir Melanda Wilayah Kota dan Kabupaten Bekasi

Selasa, 11 Februari 2025 - 12:57 WIB

Pemda Provinsi Jawa Barat Turut Mengawasi Pembongkaran Pagar Laut di Bekasi

Senin, 3 Februari 2025 - 08:36 WIB

Ketum AWIBB Kecam Keras Video Viral Menteri PMD, “Wartawan Bodrek dan LSM Abal-Abal”

Berita Terbaru